Home Fun Ganti pasta gigimu dengan pasta minyak kelapa

Ganti pasta gigimu dengan pasta minyak kelapa

by Mr. Selada

toothbrush

Image credit: Cocomenuts

Semua pasti menyikat gigi, sekalipun kamu tinggal di dalam gua dan dalam menyikat gigi kita menggunakan pasta gigi, tapi tahukah kamu di dalam pasta gigi yang banyak dijual ini mengandung banyak bahan kimia yang sebenarnya kurang baik.

Pasta gigi mengandung Sodium Laurel Sulfate yang dapat menyebabkan sariawan, dan triclosan yang dapat menyebabkan gangguan hormon.

Kenapa kamu mau memasukkan bahan-bahan seperti itu ke mulut? Ada alternatifnya yang lebih ramah di mulut dan ramah lingkungan, Minyak Kelapa.

Minyak kelapa mampu membunuh bakteri penyebab kerusakan gigi. Ilmuan irlandia mengemukakan bahwa minyak kelapa dapat membunuh Steptococus mutans, yaitu bakteri penyebab erosi gigi.

Bagaimana cara membuatnya? Siapkan bahan berikut ini :

  • 6 Sendok makan minyak kelapa
  • 6 Sendok makan baking soda
  • 25 tetes minyak esensial (untuk rasa dan aroma jika diperlukan)
  • 1 Sendok teh stevia / pemanis tanpa gula (Jika diperlukan)

Campur semua bahan diatas dan aduk hingga seperti pasta, kemudian simpan dalam wadah tertutup dan dipakai saat diperlukan.

Related Posts

Leave a Comment