Pada konfrensi Facebook F8 kemarin, menunjukkan akan adanya perubahan besar pada aplikasi percakapan Facebook Messenger yang berubah menjadi platform aplikasi, Video, Game, dan banyak lagi.
Perubahan ini dianggap sangat keren dan menguntungkan bagi para developer, pasalnya para pengembang aplikasi kini dapat menghubungkan aplikasinya dengan Facebook Messenger dan mendapatkan keuntungan.
Facebook mendeklarasikan bahwa Facebook menginginkan semua aktivitas anda.
Beberapa daftar aplikasi yang akan tergabung kedalam Platform Facebook Messenger :
- Social Networking
- Berkirim pesan
- Iklan
- Mengirim uang ke teman
- Beli dan Menjual barang secara online
- Oculus Virtual Reality
- Game
- Berita
- Video & TV (Facebook Video)
- Platform pengembangan aplikasi
- Foto (instagram)
Dengan berubahnya Facebook Messenger menjadi Platform Aplikasi, kamu dapat melakukan apapun mulai dari memesan pizza. mengirimkan uang ke teman, hingga membuat gambar gif tanpa perlu keluar dari aplikasi.